Friday, March 23, 2012

Cara atasi loading link gambar pada OpenOffice


OpenOffice adalah software Open Source, Gratis dan powerfull.
Setiap software pasti ada kekurangan dan kelebihannya masing-masing, dan yang akan saya bahas disini adalah bagaimana caranya agar ketika kita mengcopy-paste sebuah artikel dari internet menggunakan firefox atau google chrome supaya link gambar tidak lagi loading ke internet pada openoffice.

Ketika kita membuka website dan mengcopy artikel untuk di print, sedangkan pada artikel di website/blog tersebut terlampir gambar dan mem-paste-kan hasil copy-an tadi ke openoffice, sebenarnya yang tercopy (gambar) adalah link nya. Dan Openoffice (writer) akan me-loading ke internet untuk menampilkan gambarnya.

Masalahnya adalah ketika file sudah disimpan dan sudah menutup file tadi. ketika kita membukanya kembali, maka openoffice akan me-loading ke internet lagi untuk membuka link gambarnya dan itu sangat membuat jengkel karena harus punya koneksi internet agar keluar gambarnya.
Nah, untuk mengatasi masalah tersebut (agar tidak loading lagi), perlu sedikit trik.
1. Biarkan loading gambarnya sampai selesai.
2. Setelah gambarnya keluar, klik pada menu Edit --> Links maka akan keluar popup menu.
3. Pada kolom Source file, klik semua link yang ada.
4. Setelah semua sudah di block/pilih, klik pada Break Link (sebelah kanan bawah)
5. kemudian klik yes, kemudian simpan lagi (ctrl+S)

Untuk lebih jelasnya lihat pada gambar dibawah ini :
Cara atasi loading link gambar pada OpenOffice
Cara atasi loading link gambar pada OpenOffice

Apakah gambarnya tidak akan loading lagi ketika dibuka nanti ?
Untuk membuktikan, silahkan tutup openoffice writer-nya, dan silahkan buka kembali file yang anda simpan tadi.

Semoga membantu...!
loading...
conference calling - cheap auto insurance - consolidate student loan - life insurance quote - cheap car insurance - refinance home
Comments
3 Comments

3 comments:

  1. Do you mind if I quote a few of your articles as long as I
    provide credit and sources back to your weblog? My website is in
    the exact same area of interest as yours and my users would truly benefit from a lot
    of the information you present here. Please let me know if this ok with you.

    Thanks!
    my site > mortgage

    ReplyDelete
    Replies
    1. thanks you for visiting my blog.
      You are allowed to copy part or all of my post to include the source.

      Delete

No Spam..!! komentar spam akan saya hapus.
Tuliskan Nama Anda untuk memudahkan response.